JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN
LOKAKARYA 6
Multiani Djuharsih, S.Sos
CGP Angkatan 7
SMA Negeri 1 Putussibau
Kabupaten Kapuas Hulu
Provinsi Kalimantan Barat
Jurnal refleksi dwi mingguan lokakarya 6 ini saya buat dengan model 4 F
- FACT (Peristiwa)
- FEELING (Perasaan)
- FINDINGS (Pembelajaran)
- FUTURE (Penerapan)
FACT (Peristiwa)
Pada Hari Minggu Tanggal 18 Juni 2023 saya mengikuti lokakarya 6 yang bertempat di AULA Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kapuas hulu. Lokakarya 6 dilaksanakan mulai pikul 08.00-16.30 Wib. Kegiatan lokakarya 6 ini kami para CGP melakukan diskusi tentang pengelolaan program yang berdampak pada murid dan kemajuan diri CGP setelah mengikuti kegiatan diklat guru penggerak.