Kata-kata
setiap kata memiliki arti
Didalamnya terdapat pisau belati,Â
Yang dapat melukai hati,Â
Jika tidak digunakan dengan hati-hati
Sama seperti diriku ini
Yang telah dilukai oleh pikiranku sendiri
Tentang ingatan masa lalu ku yang keji
Entah kenapa logika ku bersembunyiÂ
Hingga aku dibawa lari,Â
Oleh ingatan keci ini
 Moment ini ,yang datangnya sesekali
Membuatku ingin berteriak,Â
Untuk Melepaskan beban ini
Traumatik masa kecil,Â
memang susah disembuhkan,Â
walau sudah membawa obatnya,
Luka bathinku kambuh lagi,
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H