Namun, Al Nassr tak menyerah dan terus berusaha mencari gol kemenangan. Kesempatan emas datang di menit ke-87 ketika wasit memberikan penalti kepada Al Nassr.
Cristiano Ronaldo maju sebagai eksekutor dan berhasil menjalankan tugasnya dengan sempurna. Gol ini membawa Al Nassr kembali unggul atas tuan rumah menjelang akhir pertandingan.
Hingga peluit akhir berbunyi, tidak ada tambahan gol dalam pertandingan tersebut. Al Nassr berhasil mempertahankan keunggulan mereka dan meraih kemenangan atas Al Taee.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H