Mohon tunggu...
Mukhammad Dani
Mukhammad Dani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Bermain sepak bola

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Inovasi Limbah Kulit Kopi Menjadi Pakan Ternak Fermentasi dan Pupuk Organik Cair (KKNT UPS Tegal)

21 September 2022   08:48 Diperbarui: 21 September 2022   08:49 1193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gunungsari,Pulosari,Pemalang (16 September 2022) 

Selain pemanfaatan limbah kopi menjadi pupuk organik cair atau POC,tim KKNT UPS TEGAL juga membuat pakan ternak fermentasi yang bahan dasarnya terbuat dari limbah kopi kering hasil roasting yang dicampur dengan bekatul,mollase atau air gula merah,air matang dan cairan EM4 Peternakan yang dicampur menjadi 1 dan difermentasi selama 1 minggu yang bermanfaat bagi penecernaan hewan karna mengandung banyak bakteri baik didalamnya salah satunya lactobacilius,pembuatan pakan ternak fermentasi ini sudah dicoba melalui para ternak masyarakat desa gunungsari dengan mengambil sample 9 dari 10 kambing dan 9 dari 10 kambing tersebut mengalami nafsu makan yang meningkat drastis setelah penggunaan pakan ternak fermentasi tersebut.

MANFAAT PAKAN TERNAK FERMENTASI

Gunungsari,Pulosari,Pemalang (16 September 2022) 
Gunungsari,Pulosari,Pemalang (16 September 2022) 

BAHAN DAN CARA PEMBUATAN PAKAN TERNAK FERMENTASI

Gunungsari,Pulosari,Pemalang (16 September 2022) 
Gunungsari,Pulosari,Pemalang (16 September 2022) 

Pengambilan program kerja ini telah disetujui oleh Pak Makmur Sujarwo S.E.,M.M selaku Dosen Pembimbing Lapangan dan didukung oleh Pak Fajar selaku ketua Kelompok Tani Karya Harapan Desa Gunungsari,Pak Teteg Winantea selaku Kepala Desa Gunungsari,serta masyarakat Desa Gunungsari.

TIM KKN TEMATIK UPS TEGAL 2022 (GUNUNGSARI 2022)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun