Mohon tunggu...
Muis Sunarya
Muis Sunarya Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis tentang filsafat, agama, dan budaya

filsafat, agama, dan budaya

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Ariel Tatum, Trending Twitter, dan Sepeda Presiden

21 Desember 2021   16:55 Diperbarui: 22 Desember 2021   06:37 531
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film Sepeda Presiden (KOMPAS.com)

Film "Sepeda Presiden" garapan sutradara gaek dan kawakan Garin Nugroho dan Hestu Saputra ini berlatar keindahan alam Papua yang begitu memesona dan bercerita tentang mimpi tiga sekawan Papua yang berharap ketemu Presiden Jokowi dan dikasih hadiah sepeda oleh Presiden Jokowi.

Hadiah sepeda memang identik dengan Presiden Jokowi selama ini. Karena setiap kali Presiden Jokowi blusukan ke daerah- daerah dan bertemu warga masyarakat selalu ngasih hadiah sepeda.

Karena cerita film yang berlatar keindahan tanah Papua dan "Sepeda Presiden" inilah, maka adalah wajar, jika nanti Garin Nugroho mengundang Presiden Jokowi nonton bareng (nobar) film baru garapannya ini. Tapi, sebagaimana dilansir KOMPAS.com (21/12/2021), sampai saat ini, Garin Nugroho belum mengontak Presiden Jokowi.

Saya pikir, film "Sepeda Presiden" ini layak diagendakan dan direkomendasikan untuk ditonton, apalagi garapan Sutradara gaek dan senior Indonesia, Garin Nugroho, yang kadung saya suka. Yuk, tonton film Indonesia, produksi, dan karya kreatif anak bangsa sendiri. Demikian. Tabik. []

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun