Mohon tunggu...
Humaniora

Pertemuan Pertama dengan Antropologi

24 Maret 2016   20:17 Diperbarui: 24 Maret 2016   20:47 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Telah dimulai pertemuan pertama mata kuliah Antropologi yg dibawakan langsung oleh Bpk. Irfan Palippuli pada tanggal 22 maret tepatnya hari selasa. Awalnya saya tidak tahu apa itu Antropologi dan saya mengira Antropologi itu tidak penting bagi saya. Tapi setelah dijelaskan oleh beliau pengetahuan saya tentang antropologi sedikit mulai bertambah dan telah mengetahui apa itu antropologi, lalu tentang bagaimana ruang lingkup antropologi. Dan seberapa penting antropologi itu. 

Dan disini saya akan menjelaskan dari pengetahuan yg saya tangkap pada pertemuan pertama

 

"Apa itu antropologi?"

Antropologi adalah ilmu tentang manusia masa lalu dan kini, yg mrnggambarkan manusia dan ilmu alam dan juga humaniora.

 

"Ruang lingkup ilmu antropologi?"

Ruang lingkup antropologi terbagi menjadi tiga yaitu:

1. Antropologi fisik

2. Linguistik dan

3. Antropologi budaya

 

"Lalu seberapa penting antropologi itu?"

ya, antropologi sangat penting untuk dipelajari karena mempelajari masa kini dan masa lalu manusia.

 

Jadi inilah yg setangkap pada pertemuan pertama mata kuliah antropologi. Semoga bermanfaat. Sekian dan terima kasih

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun