Mohon tunggu...
Muhammad Rifqi febri
Muhammad Rifqi febri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Meluncurnya Motor dengan Turbo Pertama di Indonesia Apakah Benar Atau Justru Hanya Gimmick

8 Juli 2024   21:26 Diperbarui: 8 Juli 2024   22:21 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Iklan adalah salah satu pancingan dari sebuah brand untuk menarik konsumen dalam radius besar, bukan hanya di televisi namun di era revolusi sekarang banyak iklan yang tayang melalui media sosial seperti tiktok, instagram,facebook,twitter,youtube dan lain lain sehinga cakupan iklan dari suatu brand memiliki jangkauan yang luas bagi konsumen.

Bukan hanya itu, untuk mengetahui minat konsumen namun harus menyusun pendekatan strategi periklanan kepada konsumen, menurut Alan H ia merancang sistematika penyusunan pesan kepada konsumen dalam akronim yang kita kenal sebagai ANSVA, ANSVA merupakan kepanjangan dari;

Attention 

Needs
Satisfaction

Visualization 

Action 

Yang artinya dalam perancangan strategi iklan membutuhkan perhatian, kebutuhan, kepuasan, visualisasi, dan tindakan dari konsumen. 

Banyak Iklan yang unik sehingga membuat konsumen heran bahkan tidak percaya dengan keberadaan produk tersebut apakah itu hanya gimmick atau kenyataan sesuai dengan apa yang perusahaan tampilkan sebagai iklan. 

Tahun 2015 yamaha meluncurkan motor skutik berkapasitas 155cc dengan desain elegan dan sporty, pada saat itu yamaha berhasil menjual Nmax karena memiliki fitur yang lebih unggul dibandingkan kompetitor nya seperti lampu depan Led dan memiliki sistem pengereman ABS (Anti-lock Braking System), karena nyaman dan irit dan memiliki fitur unggul akhirnya Nmax laku hingga saat ini.

Namun Yamaha mengambil headline yang tidak biasa kali ini, pada tanggal 12 Juni 2024 Yamaha Nmax "TURBO"  lahir di tanah air, bagi antusiasme otomotif mungkin akan heran dengan hadirnya yamaha Nmax Turbo, karena turbo biasa digunakan untuk kendaraan bermesin diesel, kendaraan berat atau mesin dengan spesifikasi tinggi. Namun yamaha berani untuk memberi nama turbo. Tidak biasa jika kendaraan beroda dua memiliki turbo bawaan pabrik, dan biasanya turbo menghasilkan tenaga yang besar untuk kebutuhan yang diperlukan.

Nmax Turbo lahir pertama kali di dunia dan memiliki fitur yang sangat unggul dibandingkan kompetitor nya yaitu Honda PCX, meski dari segi mesin PCX unggul dengan kapasitas mesin 160cc dan Nmax memiliki kapasitas 155cc. Dan selisih harga tidak jauh untuk Nmax Turbo 37.750.00 dan PCX 160 36.980.00, dengan uang 37 juta sudah bisa mendapatkan fitur seperti;

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun