Mohon tunggu...
Muhammad Ridwan Novem Pujangga
Muhammad Ridwan Novem Pujangga Mohon Tunggu... Mahasiswa - Part of Mercu Buana University

'01

Selanjutnya

Tutup

Trip

Wisata Gereja Ayam Magelang, Jawa Tengah

2 November 2021   12:47 Diperbarui: 2 November 2021   13:10 730
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Picture source: Tiket.com

Selain untuk beribadah, bangunan Gereja Ayam ini juga dimanfaatkan untuk tempat merehabilitasi anak-anak seperti anak yang memiliki keterbatasan fisik, anak-anak jalanan dan berandalan, pecandu narkoba, pecandu lem, dsb. Gereja Ayam ini memiliki 7 buah lantai yang dimana disetiap lantainya memiliki cerita yang berbeda-beda, sama seperti perjalanan kehidupan manusia, seperti perjalanan spiritual, cerita makna doa, kebaikan Tuhan dan kearifan lokal.

Pada tahun 2000, tempat ini sempat ditutup oleh masyarakat lokal karena terdapat penolakan dari warga setempat. Kemudian di tahun 2014, Gereja Ayam ini dibuka kembali untuk umum dan djadikan destinasi wisata. 

Meskipun Gereja Ayam ini memiliki banyak cerita horor dan aura mistis yang kuat, seperti banyak pengalaman berjumpa dengan sosok bayangan wanita yang besar dan sosok-sosok gaib lainnya, keindahan alam Bukit Rhema tetap menarik banyak wisatawan lokal maupun luar untuk merasakan indahnya pemandangan yang disuguhkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun