Jadi dengan mengeluarkan zakat, infaq dan sedekah, kita tentunya telah membantu orang  yang betul-betul membutuhkan bantuan. Oleh karenanya, pastikan kita untuk selalu menyisihkan sebagian penghasilan untuk zakat, infaq dan sedekah.
Nahh, demikian tadi 5 cara kita menyikapi dan mengatur keuangan yang sesuai dengan Al-Qur’an dan Hadist. Jika setiap muslim melaksanakan poin-poin diatas tadi dengan sebenar-benarnya maka tentu hidup akan lebih sejahtera dan memperoleh keberkahan serta pahala dari Allah SWT.
Semoga tips yang penulis sampaikan di atas bermanfaat bagi para pembaca. Semoga Allah SWT selalu melimpahkan rezeki bagi kita semua. Dan semoga kita dijauhkan dari sikap yang salah dalam mengatur keuangan. Aamiin yaa rabbal ‘alamin.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H