Mohon tunggu...
Muhammad Nauval
Muhammad Nauval Mohon Tunggu... Perawat - Perawat | Aceh Tulen

Pecinta Kopi Hitam Tanpa Gula

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

September Masih Saja Tak Ceria

10 September 2021   10:16 Diperbarui: 10 September 2021   10:22 198
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jika cinta sudah kembali dari hijrah jauhnya

Sudah,

Tak perlu lagi ada kata debat

Apalagi tampil jadi jawara

Suka dan rindu memang ditakdirkan bersama

Melengkapi cinta kala tiba dari kalbu

Ini masih tentang satu sudut di September tua

Kala rasa tak dapat dibendung lagi dengan kata

Tetapi, sudut itu sekarang tak lagi diuntungkan

Sebab kini ada sudut lain yang lebih terang

Sudut itu kini hanya bisa memendam

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun