Bukan hanya itu saja, karena kasusnya semakin membesar. Akhirnya membuat So-won menjadi pusat perhatian semua media dan wartawan. So-won pun harus sembunyi dari kejaran wartawan. Dia pun mulai tidak tenang, kenyamanannya diusik.
Begitulah dampak yang ditimbulkan karena gegabah dalam bertindak.
Nah, itulah sekelumit kisah dan pelajaran yang bisa dipetik dari film Korea berjudul Hope dalam mengatasi gangguan psikologis anak pasca trauma akibat mengalami kekerasan seksual.
Semoga Bermanfaat
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI