Dalam wawancara bersama bapak Hadi beliau adalah seorang petani Serta juga memiliki tanaman tanaman seperti sayur dan beberapa tanaman lainnya  beliau mengatakan bahwa daerah kecamatan mandastana sangat sangat idelan untuk menanam berbagai jenis tanaman terutama padi dikarenakan tempatnya yang sangat cocok untuk bertani apalagi di tahun ini air sangat mendukung untung proses bertani sehingga mendukung hasil panen yang sangat melimpahÂ
Bapak Sani ialah sekarang petani sekaligus seorang pekebun jeruk beliau mengatakan ditahun ini pertanin dan perkebunan sangat melimpah sehingga dapat mencukupi untuk kebutuhan Sidin sehari hari , tidak seperti tahun tahun sebelumnya yang selalu gagal panen dikarenakan volume air yang tidak mau turun sehingga beliau dan petani lainnya selalu mengalami gagal panenÂ
Bapak Syahida ialah seorang petani beliau berkata sangat bersyukur dikarenakan panen tahun ini sangat bagus dan melimpah dan berharap tahun tahun selanjutnya jugaa begini sehingga dapat memenuhi kebutuhan Sidin setiap hariÂ
Kaka Surya ialah sekarang pekebun jeruk yang muda beliau baru saja merintis perkebunan jeruk yang lumayan banyak menurut beliau masalah terbesar dalam berkebun jeruk di wilayah ini ialah tingkat air ,karna beliau pernah sekali gagal dalam berkebun jeruk karena volume air yang sangat tinggi sehingga tanaman jeruk beliau mati dan harus menanam kembali ,dan sekarang tanaman beliau sudah lumayan besar kembaliÂ
Bapak jali beliau merupakan petani sekaligus wirausaha menurut beliau panen tahun ini sangat memuaskan karna ditahun ini hasil tanaman padi sangat melimpah dan Sidin juga berharap pemerintah lebih memerhatikan rakyatnya sehingga kemungkinan gagal panen kedepannya sangat minim tidak seperti tahun tahun terdahuluÂ