Mohon tunggu...
Muhammad Muchibbul Firdausi
Muhammad Muchibbul Firdausi Mohon Tunggu... Jurnalis - Tholibul Ilm

Arabic Student

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Belajar Bahasa Arab Sambil Menghafal Nadzom

6 Oktober 2019   20:02 Diperbarui: 6 Oktober 2019   20:27 692
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Lebih kepada enjoy dan tidak terbebani ketika kita menghafal nadzom berbahasa Arab tersebut

Bagaimana tidak?

Semua nadzom yang telah kita hafal bisa kita "lalar" (lantunkan) dengan irama lagu pop Indonesia

Seperti lagu ridho roma-menunggu, lagu bojoku galak, kangen band-pujaan hati, lagu korban janji dan masih banyak lagi.

Tidak disadari bahwa dengan menghafal nadzom bisa menjadi media belajar berbahasa arab

Karena pada saat itu juga santri-santri membaca berkali-kali bait syair yang berisi kalimat berbahasa arab dan berusaha untuk menghafalkannya, otomatis kalimat/mufrodat yang ada di nadzom tersebut akan terus ada dan diingat oleh santri.

Hal ini yang menjadi faktor pendukung dalam belajar bahasa Arab. Dalam artian dengan menghafal nadzom juga bisa membuat santri lebih cepat dan lebih banyak menghafal mufrodat untuk diucapkan dalam bahasa arab sehari-hari.

Apakah bisa dipastikan kalau mereka bisa faham dengan yang dihafal?

Bukankah mereka hanya sekedar menghafal kalimat perkalimat saja?

Begini teman-teman

Yang namanya pemahaman akan datang setelah tau dan ingat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun