5. Midnight Fantasy - Crusita
Parfum ini menghadirkan aroma oriental yang kaya dan sensual, cocok digunakan untuk malam hari atau acara spesial. Kolaborasi dengan selebriti Melaney Ricardo menambah daya tariknya.
Top notes: Tobacco, Nutmeg
Middle notes: Vanilla, Cacao, Leather
Base notes: Tonka Bean, Sandalwood, Vetiver
Harga: Rp 249.000/+
Ketahanan: 10-12 jam
Ukuran : 50 ml
Bagi pecinta aroma yang bold dan sensual, Crusita Midnight Fantasy adalah pilihan sempurna. Ketahanannya sangat baik, menjadikannya parfum yang meninggalkan kesan kuat.
4. Bali Surfers - Blue Point
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!