Mohon tunggu...
Muhammad Imam Bahihaki
Muhammad Imam Bahihaki Mohon Tunggu... Freelancer - Seorang Pelajar penulis artikel

Aku seorang pelajar SMA dan penulis artikel

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Mau Cari Alternatif Spotify Karena Banyak Iklan?, ViMusic Solusinya

28 Oktober 2023   14:19 Diperbarui: 18 November 2023   14:24 370
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam era digital yang begitu dinamis ini, streaming musik telah menjadi bagian yang penting dalam kehidupan kita. Kemudahan mengakses jutaan lagu dengan hanya beberapa ketukan pada layar ponsel kita telah mengubah cara kita menikmati musik. Namun, ada satu hal yang kerap mengganggu pengalaman mendengarkan musik kita, yaitu iklan. Iklan yang muncul di tengah-tengah lagu favorit kita dapat merusak aliran musik dan menyebabkan frustrasi.

Tentu, kita memahami bahwa iklan adalah bagian penting dalam menjaga layanan streaming musik tetap gratis atau terjangkau. Namun, bagi mereka yang mencari pengalaman mendengarkan musik yang bebas iklan, disini kita akan membahas satu aplikasi open source yang mungkin dapat menjadi alternatif

ViMusic adalah aplikasi streaming musik open source dan gratis untuk perangkat Android. Ini menggunakan API Musik YouTube untuk menyediakan akses ke perpustakaan besar berisi lagu resmi, album, playlist, dan banyak lagi. Aplikasi ViMusic bersifat open source, untuk lebih lanjut kita bahas kelebihan dan kekurangan dalam menggunakan aplikasi ViMusic

1. Kelebihan

a. Referensi lagu, album dan playlist adalah dari Youtube Music

b. Tidak ada iklan

c. Aplikasi yang ringan

d. Bersifat Open Source

e. Dapat diputar di latar belakang

f. Dapat memilih lagu sesuai keinginan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun