Kelima nilai-nilai budaya tersebut layak untuk mendapatkan perhatian dalam usaha pencapaian kemajuan bangsa. Meningkatkan nilai-nilai budaya yang sudah baik serta mengurangi bahkan mengubah nilai-nilai budaya yang masih kurang baik menjadi solusi dalam usaha mencapai kemajuan bangsa. Sebagai pendidik, kita awali dari diri sendiri kemudian dapat ditingkatkan dengan penanaman pada peserta-peserta didik kita. Semoga.. Â Â Â
Â
Daftar Rujukan
- Hennida, C. Felayati, R.A. Wijayanti, S.H. & Perdana, A.R. (2017). Budaya dan Pembangunan Ekonomi di Jepang, Korea Selatan, dan China. Jurnal Global & Strategies, vol. 10, no. 2, 248-263.
- Herman, T. dkk. (2016). Materi Pokok Studi Komparatif Pendidikan Dasar di Berbagai Negara. Penerbitan Universitas Terbuka. Tangerang Selatan.
- Panggabean, H. Tjitra, H. & Murniati, J. (2013). Kearifan Lokal Keunggulan Global (Cakrawala Baru di Era Globalisasi). PT. Elex Media Komputindo: Jakarta.
- PresidenRI.go.id. (2016, 13 Juni). Peran Budaya dalam Membangun Bangsa. Diakses pada 24 November 2019, dari http://presidenri.go.id/berita-aktual/peran-budaya-dalam-membangun-bangsa.html.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!