Mohon tunggu...
MUHAMMAD ADNAN FIRDAUS
MUHAMMAD ADNAN FIRDAUS Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa aktif di universitas pamulang

hobi bermain sepak bola dan memiliki minat pada teknologi dan elektro

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Masa Depan Parkir: Efisiensi dan Tantangan Teknologi Parkir Otomatis

26 November 2024   12:13 Diperbarui: 26 November 2024   12:18 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

              

Proyeksi Masa Depan Teknologi Parkir Otomatis

     Meski ada tantangan yang harus diperhatikan dan perlu di atasi, proyeksi masa depan untuk teknologi parkir otomatis ini cukup cerah. Dengan mengandalkan kemajuan teknologi robotik, kecerdasan sistem, dan sensor yang semakin berkembang dan tidak susah untuk didapatkan, biaya pemasangan dan instal sistem ini diperkirakan akan menurun seiring dengan berjalannya waktu dan berkembangnya sistem sistem yang lebih bagus lagi. Selain itu, dengan semakin banyaknya kota yang beralih ke konsep smart city, APS dapat menjadi salah satu solusi yang tepat untuk mengahadapi perkembangan zaman.

Tak kala dukungan-dukungan dari pemerintah dan sektor-sektor perusahaan swasta dalam hal kebijakan yang mendukung pembangunan infrastruktur modern akan mempercepat terbangunnya teknologi ini. Selain itu, integrasi sistem parkir otomatis ini kendaraan listrik dan konsep kendaraan otonom dapat meningkatkan efisiensi dan keberlanjutan di masa depan.

Dengan kemajuan teknologi yang pesat dan meningkatnya kebutuhan mobilitas yang efisien, teknologi parkir otomatis memiliki potensi yang sangat besar untuk menjadi bagian proyek pembangunan dari smart city yang lebih berkelanjutan. Jika diterapkan dengan baik dan bijak  dapat mengubah cara kita berpikir tentang parkir dan membawa perubahan positif dalam pengelolaan ruang dan sumber daya kota.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun