Mohon tunggu...
Muhammad Ichsan
Muhammad Ichsan Mohon Tunggu... Freelancer - Menyukai seni sastra, sosial dan budaya

http://ichsannotes.blogspot.com/

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Inspirasi dari Kick Andy Show

19 Agustus 2016   16:09 Diperbarui: 19 Agustus 2016   23:40 1230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Andy    : "Ini dimulainya dulu melalui online begitu?"

Ria       : "Iya, betul."

Andy    : "Jadi waktu itu tidak punya toko, punya tempat untuk jualan?"

Carlene: "Tidak. Tidak terpikirkan. Baru sekarang saja punya toko."

Andy    : "Bagaimana kalian berdua sampai terpikirkan untuk berjualan online?  Padahal dulu tahun 2008 belum banyak yang jualan dengan cara begitu? Dan ketika memutuskan masuk ke industri fashion, itu bagaimana ceritanya?"

Carlene: "Waktu itu setelah kita memulai cottonink ini, saya dan Ria akhirnya memutuskan dulu untuk bekerja di sebuah perusahaan. Jadi cottonink itu seperti awalnya hanya kerja sambilan. Saya waktu itu ingat ngomong ke Ria.. Ini chance yang tidak bakal datang dua kali. Brand kita ini lagi naik daun, dibicarakan di sosial media dan forum. Jadi kita berdua memutuskan untuk fokus. Kayaknya awal 2010 itu kita mulai benar-benar bekerja full-time untuk cottonink."

Andy    : "Kok, kalian berdua bisa jadi partner?"

Ria       : "Kita teman di sekolah dari SMP."

Andy    : "O, teman SMP. Ketika memutuskan untuk terjun, apa yang pertama kali dilakukan?"

Carlene: "Saya langsung membuat koleksi. Maksudnya saya mendesain baju."

Andy    : "Bagi tugasnya bagaimana?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun