Mohon tunggu...
Muhammad Hanafi
Muhammad Hanafi Mohon Tunggu... Guru - Penulis Di Sekolah

Senang membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Apa saja yang Mempengaruhi Pemahaman Bacaan pada Anak?

14 Juli 2024   22:36 Diperbarui: 14 Juli 2024   23:20 11
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Anak lagi menganalisis gambar bacaan (Dok Pri)

Apa Saja Yang Mempengaruhi Pemahaman Bacaan Pada Anak?

Pada saat Anak Anda berusaha memahami bacaan, Anak Anda akan memprediksi kosakata  dan makna bacaan menggunakan pengetahuan yang dimiliki (menghubungkan). Otak anak kita, akan bekerja secepat mungkin, untuk memberikan informasi penting dalam pemahaman.

Dengan mengetahui latar bacaan tersebut, Anak anda akan bernalar menafsirkan serta melakukan prediksi. Oleh karena itu, membaca bukan hanya sekedar menggabungkan dan melafalkan bunyi huruf. Bacaan akan memberikan informasi yang didapatkan dari penggabungan suku kata, dan akhirnya otak menterjemahkan maksud dan tujuan bacaan sesuai kemampuan dasar otak untuk mengolah informasi bacaan.

Anak lagi menganalisis gambar bacaan (Dok Pri)
Anak lagi menganalisis gambar bacaan (Dok Pri)
Ketika di berikan gambar, anak anda akan berusaha mengaitkan gambar dengan materi bacaan (Visualisasi).  Anak Anda akan semakin termotivasi untuk memahami isi bacaan apabila mendapatkan insyarat (Clue) terkait bacaan tersebut. Dan gambar juga kadang akan memberikan informasi yang berbeda dengan bacaan, meskipun gambar bisa memberikan informasi kepada otak.

Jadi dengan kesimpulan, Strategi memahami informasi melewati bacaan meliputi: Hubungan, Prediksi, dan Visualisasi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun