-Bernyanyi/Mendengarkan musik
Kegunaannya untuk melatih suatu kemampuan mendengar anak, dengan menggunakan tape recorder dan laoudspeaker. Alat seperti itu banyak digunakan untuk melatih suatu kemampuan mendengar anak-anak, agar melatih indera pendengar anak menjadi semakin terlatih dengan baik, selain itu yang harus dilakukan dengan baik kita sering mengajak anak untuk mendengarkan lagu-lagu, cerita, dan menanyakan kembali apa yang telah si kecil dengarkan dalam cerita tersebut.
-Menggambar
Kegunaannya untuk tidak hanya sekedar aktivitas menyenangkan saja bagi anak, melainkan memiliki banyak suatu manfaat yang dapat memengaruhi tumbuh kembangnya di masa depan, dengan begitu menggambar dapat bermanfaat bagi anak dapat mengasah suatu kemampuan seni dengan mengeluarkan imajinasi dan kreativitasnya.
-Bercerita
Kegunaannya untuk mengasah kemampuan berfikir anak dengan cara mengarang suatu cerita dengan berdasarkan pada benda-benda tersebut, dengan ceritanya tidak harus yang logis akan tetapi berilah kebebasan pada anak untuk menggunakan imajinasinya.
-Bermain Puzzle
Kegunaannya untuk meningkatkan kemampuan kognitif anak, dapat menyelesaikan masalah sendiri, mengasah kemampuan motorik, mengembangkan rasa percaya diri dan sabar pada saat proses menghadapi suatu masalah.
-Bermain balok kayu
Kegunaannya untuk memperkuat genggaman pada jari dan tangan anak, dengan begitu dapat meningkatkan koordinasi mata dan tangan. Selain itu dapat juga mendidik anak mempelajari perbedaan bentuk geometri.
-Bermain perosotan