Mohon tunggu...
Muhamad TeguhAlamsah
Muhamad TeguhAlamsah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seorang laki-laki biasa yang banyak akan kekurangan dan ketidakmampuan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

8 Kerajaan Hindu Budha di Indonesia

16 Juli 2023   14:50 Diperbarui: 16 Juli 2023   15:37 947
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kerajaan Budha

Sebagian besar kerajaan Buddha kuno di Indonesia meninggalkan banyak bukti, seperti prasasti, bangunan, candi, budaya, dan tradisi. Kebanyakan dari mereka menjadi pengaruh terbesar pada budaya dan tradisi Indonesia yang ada sampai sekarang.

1. Kerajaan Sriwijaya

Sahabat kalian harus tau kalau Kerajaan Budha pertama sekali di Indonesia adalah Kerajaan Sriwijaya. Berdiri sekitar abad ke-7 Masehi, kerajaan ini berlokasi di Palembang, Sumatera Selatan.

Perdagangan maritim menjadi andalan kerajaan ini pada masanya. Hal ini menjadikan Kerajaan Sriwijaya dikenal sebagai kerajaan yang sukses berkuasa di Nusantara.

Raja Balaputradewa menjadi raja yang paling terkenal dari kerajaan ini karena mampu membawa Sriwijaya ke puncak kejayaannya. Prasasti Dapunta Hyang dan Kedukan Bukit merupakan beberapa peninggalan sejarah dari kerajaan ini.

2. Kerajaan Mataram Kuno

Pada awalnya, Kerajaan Mataram Kuno adalah kerajaan yang bercorak Hindu. Namun, pada masa  pemerintahan dinasti Syailendra Wangsa, kerajaan Mataram kuno beralih menjadi kerajaan yang bercorak Budha.

Kerajaan Mataram Kuno awalnya berdiri di daerah Yogyakarta, Jawa Tengah pada 752 Masehi. Namun kemudian kerajaan ini berpindah ke Jombang dan Madiun di Jawa Timur.

3. Kerajaan Kalingga

Pernah terbagi menjadi dua bagian yaitu Keling dan Medang, Kerajaan Kalingga merupakan kerajaan Budha pertama di pantai utara Pulau Jawa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun