Menyimpan informasi tentang mobil yang disewakan, dengan atribut Kode_mobil, Harga_sewa, Tahun_mobil, dan Jenis_mobil. Mobil ini dimiliki oleh Tono_rental dan terhubung ke transaksi penyewaan melalui relasi "disewakan" dengan entitas penyewaan.
- Â penyewaan Â
 Merupakan entitas yang menyimpan informasi transaksi sewa, dengan atribut No_sewa, Denda, Tgl_kembali, dan Tgl_sewa. Relasi dengan Customers dan Mobil menggambarkan bahwa setiap transaksi melibatkan satu pelanggan dan satu mobil.
3. Enhanced Entity Relationship Diagram (EERD) Â
Pada EERD, diagram diperluas untuk memasukkan primary key dan foreign key yang menghubungkan tabel-tabel tersebut, meningkatkan kejelasan hubungan antar entitas.
- Â Tabel rental Â
 Memiliki primary key NPWP dan berelasi dengan tabel mobil dan customers melalui foreign key. Relasi one-to-many menunjukkan bahwa satu rental dapat memiliki beberapa mobil dan melayani beberapa pelanggan.
- Â Tabel mobil Â
 Memiliki primary key kode_mobil dan foreign key rental_NPWP, yang terhubung ke NPWP di tabel rental. Relasi one-to-many dengan tabel penyewaan menunjukkan bahwa satu mobil dapat disewa dalam beberapa transaksi.
- Â Tabel customers Â