Mohon tunggu...
Muh Aksa
Muh Aksa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa/Perbankan Syariah/Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam/IAIN KENDARI

Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apa Makna dari Giving?

5 Maret 2023   21:45 Diperbarui: 5 Maret 2023   22:01 184
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Giving berarti memberi, yang bermakna suatu kegiatan atau aktifitas memberikan barang atau harta kepada seseorang yang membutuhkan tanpa mengharapkan imbalan.

Jika engkau berniat memberikan barang atau hartamu dengan ikhlas tanpa mengharapkan imbalan maka Allah akan memberikan rezeki yg berlimpah kepadamu dan tidak akan mengurangi harta yg kamu miliki.

Sesungguhnya orang-orang lelaki yang bersedekah dan orang-orang perempuan yang bersedekah, serta mereka memberikan pinjaman kepada Allah, sebagai pinjaman yang baik (ikhlas), akan digandakan balasannya (dengan berganda-ganda banyaknya), dan mereka beroleh pahala yang mulia. (QS- Al Hadid, 57:18) 

Jdi kita manusia harus banyak-banyak memberi (sedekah) karna harta seseorang tidak akan berkurang karena sedekah.

Seandainya seorang pemberi sedekah mengetahui dan melihat dengan sebenarnya bahwa sedekahnya telah sampai ke tangan Allah sebelum sampai ke tangan orang miskin, niscaya rasa bahagia yang dirasakan seorang pemberi sedekah lebih besar dari rasa bahagia penerimanya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun