6. Temukan orang lain yang juga suka menulis. Bertukar pikiran dan ide dengan orang lain dapat memotivasi untuk terus menulis.
7. Jangan menyerah jika mengalami kesulitan. Menulis itu sulit, terutama jika baru memulainya.
8. Jangan ragu untuk meminta bantuan atau saran dari orang lain jika merasa kesulitan.
Bagaimana sahabat Mudzakkir Harun Alrasyid (MHA)? .. Sepakat? ..
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H