Mohon tunggu...
rahma di
rahma di Mohon Tunggu... -

Tips, resep masakan, dan informasi yang memudahkan Anda semua

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Resep Pepes Jamur Tiram Istimewa Rasanya

10 Desember 2014   13:44 Diperbarui: 17 Juni 2015   15:38 65
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sudah beberapa kali menikmati masakan jamur tiram. Memang enak betul. Jadi tidaklah salah klo di rumah lalu banyak yang minta dimasakan. Ngomong-ngomong, ternyata jamur itu punya nilai gizi yang tinggi, lho. Rasanya gurih dan aman dari kolestrol lagi. Pokoknya direkomendasikan deh untuk kita nikmati. Khususnya untuk dimasak menjadi pepes. Kali ini beruntung sekali karena mau kita bahas bersama-sama di sini. Harapannya semoga memberi dorongan dan inspirasi untuk Anda. Oke, langsung aja ya kita lihat urainnya di bawah ini :

Bahan yang dibutuhkan :


  • 250 gr jamur tiram, cuci bersih, suwir-suwir, tiriskan
  • 4 lembar daun salam
  • 2 butir telur
  • 8 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
  • 4 batang serai, memarkan
  • daun pisang secukupnya


Bumbu dihaluskan :


  • 1 siung bawang putih
  • 1 buah cabai merah besar
  • 3 butir bawang merah
  • 1/4 sdt gula pasir
  • 1/4 sdt garam


Cara memasak pepes jamur tiram istimewa :

1. Campurlah bumbu dihaluskan, telur, dan juga jamur tiram. Aduklah secara rata.

2. Ambilah kemudian selembar daun pisang, taruh selembar daun salam, 1 batang serai, dan dua lemar daun jeruk.

3. Langkah berikutnya, berilah 4 sdm adonan, bungkus dan disemat pada kedua ujungnya. Kerjakan hal ini sampai adonannya menjadi habis.

4. Lantas kita kukus dalam waktu 37 menit hingga matang.

5. Kini angkatlah dan sudah siap untuk kita sajikan.

Nah, begitu mudah kan cara buatnya? Tunggu apalagi sekarang. Cobain saja resep pepes jamur tiram enak ini. Lanjutkan saja menuju ke dapur untuk menyediakan semua bahannya. Apabila sudah siap semua, ya tinggal diolah gitu. Akan lebih baik untuk disajikan dalam kondisi masih hangat-hangat. Jangan menunggu dingin lho.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun