Tapi sejarah asal-usul dan evolusi ekologi budaya orang Batak sebagai manusia kaldera, serta sejarah pendayagunaan flora dan fauna, belum banyak tersingkap. Â
Karena itu boleh dikatakan orang Batak sejatinya belum tahu sejarah kehadiran mereka di danau Kaldera Toba yang permai itu. Arkeolog sangat ditunggu kiprahnya mengungkap sejarah hidup yang terpendam di bawah tanah kaldera. (eFTe)
Catatan Kaki:
[1] "Adu Gagagsan 2 peneliti di Temuan Piramid Toba, Singgung Leluhur", CNN Indonesia, 9 Oktober 2023.
[2] "Peneliti Temukan 7 Kerangka Manusia di Sekitar Piramida Dekat Danau Toba", detiksumut.com, 6 Oktober 2023.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H