Mohon tunggu...
M Qodry
M Qodry Mohon Tunggu... Mahasiswa - Hallo semuanya, saya Abraham Qodry Noor Saputra. Mahasiswa Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Jurusan Kesehatan Lingkungan. Suka mendokumentasikan kegiatan ada di Blog, Twitter, Youtube, Instagram dan lainnya. Bisa dikunjungi melalui @iam_qodry.

Hobi saya jalan-jalan dan motoran jadi ada keterikatan. Selain itu saya juga pernah menulis di blog, twitter maupun buku.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Poltekkes Kemenkes Yogyakarta Cerminan Kesehatan Yogyakarta

26 Oktober 2022   16:03 Diperbarui: 26 Oktober 2022   16:16 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Perilaku merokok menjadi salah satu penentu kesehatan di Indonesia. Terciptanya program pemerintah, kawasan tanpa rokok (KTR) yang diterapkan di berbagai tempat umum, fasilitas kesehatan, perkantoran hingga Institusi Pendidikan dinilai mampu menekan perilaku merokok masyarakat. Hal tersebut juga diterapkan di Kampus Kesehatan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta. Sebagai salah satu perguruaan tinggi kesehatan di Yogyakarta diharapkan mampu memberikan cerminan kepada masyarakat di Daerah Istimewa Yogyakarta. Cerminan tersebut juga diberilakan melalui perilaku hidup bersih dan sehat dari civitas akademika Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.


Keterkaitan pemberlakukan Kawasan Tanpa Rokok dan penerapan PHBS menjadi saling berkaitan. Upaya-upaya tersebut antara lain ; nota kesepakatan Kawasan Tanpa Rokok yang ditandatangani oleh komitmen menolak sponsor atau kerjasama lainnya di lingkungan kampus, juga mendukung terciptanya KTR sesuai UU Nomor 36 Tahun 2009.


Upaya-upaya diatas memberikan dampak positif bagi perilaku hidup bersih dan sehat bagi civitas akademika. Seperti yang kita tahu dampak rokok membahayakan kesehatan manusia. Bahkan fakta yang ada, mengatakan bahwa perokok pasif memiliki dampak lebih jauh besar dari perokok aktif. Sehingga penerapan Kawasan Tanpa Rokok sangat mendukung untuk menciptakan PHBS. Namun tentunya pengoptimalan KTR juga harus diimbangi dengan memberikan cerminan bagi masyarakat D.I Yogyakarta.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun