Dari hasil penelitian tersebut bahwa menyatakan bahwa efek dingin dari es krim mampu mengejutkan otak sehingga membangunkannya dalam keadaan aktif, meningkatkan kewaspadaan dan bahkan menjaga kondisi mental.
Wow kalau saja almarhum Mama Mpo tahu mengenai penelitian ini dari dulu pasti dia akan memberi  es krim setiap hari.
Ngomong-ngomong soal es krim, kok jadi ingat salah satu peristiwa saat ingin pergi ke taman untuk mencari angin segar.
Sampai akhirnya dari halaman rumah, keluarlah sosok Pemuda  yang memberikan 2 buah es krim kepadaku .
Pemuda tersebut memberikan kepada siapa saja orang yang lewat di depan rumahnya. Rupanya ia membeli es krim dalam jumlah yang banyak untuk acara kumpul bareng bersama teman-temannya.
Es krim yang diberikan pemuda itu adalah air susu telur dari Aice.Â
Membaca bungkusan es krim aja Mpok sudah anda mencap bahwa ini es krim pasti nggak enak . Hal ini karena dilihat dari judul rasa aja sudah tidak nyambung, kok ada ya rasa susu , madu dan telur dalam sebuah es krim.
Karena menghargai pemberian orang, akhirnya es krim tersebut Mpo coba untuk memakannya . Ternyata rasanya enak banget. Â
Rasanya antimainstream banget, manisnya pas, Susunya berasa dan tidak bau amis sama sekali walaupun memakai bahan baku telur.
Ternyata dibalik susu dan madu ada khasiat yang tak pernah oleh kita yaitu mencegah virus covid.
Sejak saat itu Mpok kenal produk Aice. Siapa sangka produk Aice berasal dari Singapura yang memiliki pengalaman selama lebih dari 20 tahun dalam memproduksi es krim.Â