Mohon tunggu...
Akhmad Basori
Akhmad Basori Mohon Tunggu... -

Wakil Rektor Kampus Bisnis Umar Usman, Jakarta. "Kuliah 1 Tahun Jadi Pengusaha"

Selanjutnya

Tutup

Money

The Success Way 2015

31 Desember 2014   21:48 Diperbarui: 17 Juni 2015   14:05 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bayangkan orang tanpa tujuan. Itu seperti naik taksi. Ditanya kemana, eh diam saja.

"Rahasia," katanya

Lha khan bikin bingung sopirnya.

Atau bilang,"terserah bapak aja."

Yah, ini namanya orang gila.

"Orang mau kemana mah #BukanUrusanSaya," kata sopir taksi.

Tidak usah takut menentukan tujuan. Memang kadang sudah ditetapkan malah tidak kesampaian. Lha gimana mau kesampaian kalo ditetapkan aja tidak. So, sangat penting sekali purpose ini.

Mr F bercerita, bagaimana kisahnya sebagai pengusaha adalah bagian tujuan hidupnya untuk bisa mensejahterakan banyak orang. Punya karyawan, lalu hidup sejahtera dan keluarganya juga. Bahkan di tengah kesibukannya masih meluangkan waktu berharganya untuk mengurusi dan membesarkan komunitas yang sekarang Mr F jadi presidennya. Ya, hanya dengan tujuan ini orang akan punya energi lebih menjalani hari demi hari.

Purpose ini harus inline, selaras, serasi, dan harmoni dengan passion diri. Passion adalah ambisi, semangat untuk melakukan lebih dari yang lainnya, tampil yang terbaik, dibayar atau tidak, karena inilah Tuhan yang sudah beri dan kasih, bahkan takarannya lebih. Untuk itu perlu aktualisasi, unjuk diri, dan membuktikan prestasi tersendiri.

Kalau sudah passion yang bekerja, maka yang tercipta adalah mahakarya. Anda punya?

***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun