KARBOHIDRAT
Karbohidrat membantu proses penyembuhan dan mencegah pelepasan protein pada otot, kebutuhan kalori saat fase inflamasi lebih tinggi dibandingkan pada saat melakukan aktivitas ringan.
Yang bersumber dari : Gandum, Nasi, Jagung dan lain-lain
PROTEIN
Protein menggantikan dan memperbaiki sel-sel otot yang rusak saat atlet terkena cedera.
Rekomendasi protein harian yang harus di konsumsi pada saat terkena cedera diantaranya yaitu : 1,6-2,5 gr/kg berat badan per-hari, pilihlah protein yang kaya akan leusin seperti : keju, daging ayam, ikan, kacang kedelai, tempe dan juga susu.
LEMAK
Lemak berfungsi untuk mengurangi inflamsai saat cederea, dan di sarankan untuk mengkonsumsi lemak baik.
Herbal Anti-Inflamasi
Konsumsi makanan herbal untuk menyembuhkan inflamasi, yaitu : kunyit, bawang putih, nanas, teh hijau dan dark chocolate.
NUTRISI MIKRO