Secara umum mereka terlihat baik-baik saja. Anak-anak itu sekarang telah remaja. Mereka bergaul secara normal dengan teman-teman sebayanya.
Perceraian kedua orang tuanya tidak membuat anak-anak itu kehilangan rasa percaya diri dan kasih sayang dari orang tuanya. Hidup tanpa orang tua yang utuh tidak membuat mereka salah asuhan dan salah pergaulan.
Apa yang saya tulis ini merupakan hal-hal yang saya lihat. Selebihnya saya tidak tahu kondisi mental keluarga itu setelah perceraian. Bagaimanapun selalu ada hal-hal yang hilang pada anak-anak yang dibesarkan dalam keluarga broken home.
Lombok Timur, 14 Mei 2023
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI