Mohon tunggu...
MOHAMAD ASPANI
MOHAMAD ASPANI Mohon Tunggu... Wiraswasta - Mahasiswa

Kesuksesan seseorang bukan terlihat dari tingginya pendidikan tetapi dari semangat dan kerja kerasnya.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Mengenal Desa Randusari Khususnya Pendukuhan Kali Kacar

1 Februari 2021   22:51 Diperbarui: 5 Februari 2021   22:23 1406
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Masyarakat pedesaan kali Kacar

Apakah di pedukuhan kali kacar memiliki potensi wisata, Namun jika potensi wisata di pedukuhan kali kacar, belum menemukan potensi tersebut. Mungkin suatu saat kelurahan desa Randusari dapat berkembang khususnya  wisata di pedukuhan kali kacar agar masyarakat dapat lebih nyaman untuk menempatinya.

Di tahun 2021 ini, ternyata desa Randusari khususnya pedukuhan kali kacar sudah cukup maju. Hal ini dibuktikan dengan tingkat ekonomi desa Randusari khususnya pedukuhan kali Kacar kecamatan losari kab Brebes ini semakin naik. Maka dari itu untuk selalu mensupport desanya untuk terus berkembang dan terus maju.

SOSIAL BUDAYA MASYARAKAT PEDUKUHAN KALI KACAR

Kidul desa kali kacar
Kidul desa kali kacar

Masyarakat pedukuhan kali Kacar dikenal erat dan dekat hubungan sesama, hubungan masyarakat pedukuhan kali kacar masih bisa terasa, apalagi jika dibanding dengan kota.

ciri masyarakat pedukuhan kali kacar yang membedakan dari masyarakat kota. Berikut ciri-cirinya ialah:

1. Hubungan erat

Masyarakat desa punya hubungan kekerabatan yang erat. Ini dikarenakan penduduknya biasanya berasal dari keturunan yang sama. Antara satu warga dengan warga yang lainnya biasanya masih punya hubungan keluarga dan saudara.

2. Agrikultur

Masyarakat pedesaan kali Kacar
Masyarakat pedesaan kali Kacar

Penduduk pedukuhan kali kacar  biasa mengandalkan hidup dari agrikultur. Ada yang menggarap sawah,menanam padi,dll

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun