Aplikasi Valet Parking Luxe juga melakukan perubahan logo dengan cukup radikal. Mereka menghilangkan bentuk berlian yang sebelumnya ada pada logo lama. Selain itu bentuk font juga berubah drastis yang kini lebih tebal dan dengan warna minimalis.
9. Run Keeper
 Aplikasi kesehatan Run Keeper juga melakukan perubahan drastis dari logo sebelumnya. Jika logo lama terbentuk dari teks tebal beserta gambar orang sedang berlari kini di rubah dengan font yang lebih tipis dan dinamis. Serta gambar orang yang sedang berlari di ganti dengan huruf R yang terbentuk dari tali.
10. Meizu
 Prushaan ponsel tiongkok ini juga melakukan perubahan radikal dari bentuk logo lama yang kaku, kini lebih terkesan ‘Wah’. Memang belum resmi logo ini diperkenalkan karena bersumber dari bocoran-bocoran saja. Namun ide ini cukup bagus untuk merubah image Meizu dari ponsel cina murahan menjadi ponsel yang premium.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!