Jalan yang sunyi senyap
Angin berhembus dengan gagah perkasa
Awan pergi silih berganti dengan malu-malu
Udara dingin yang menyelimuti
.
Kabut pun mulai turun menyertai
Semua serentak berirama
Tanpa komando pasti dan terencana
Semua  daun jatuh bersamaan
.
Terbang kesana kemari
Tanpa arah dan tujuan yang pasti
Semua bertumpu pada angin
Kemana ia terbawa, daun akan pergi mneyertai.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!