Mohon tunggu...
Muhammad NurRachman
Muhammad NurRachman Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

Kebaikan anda adalah untuk diri anda sendiri, serta kebermanfaatan untuk orang lain.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Apakah Istana Nabi Sulaiman Disebut Istana Kaca?

6 Oktober 2023   19:40 Diperbarui: 6 Oktober 2023   19:47 1968
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Nabi Sulaiman merupakan Nabi yang dipilih oleh allah SWT berupa kerajaan yang diwariskan kepadanya.

Kekuasaannya ini membuatnya sebagai orang yang dipandang dimuka bumi ini, sehhingga tidak jarang apabila Raja Sulaiman dikenal dengan kebijaksanaannya.

Berkat kerajaannya ini, ia di anugerahi sebagai orang pertama yang berhasil memerintahkan dua bangsa dimuka bumi, yaitu bangsa jin dan manusia.

Tidak aneh apabila ada seorang raja yang memerintah di dua dunia lain sekaligus, dan bala tentaranya menghubungkan antara keduanya.

Kemukjizatan Nabi Sulaiman ini telah termaktub dalam Al-Qur'an pada Surat Al-baqarah ayat 102, yakni Nabi sulaiman dikenal sebagai "rajanya dari segala induk raja."

Hal ini digambarkan juga dalam kitab yang berjudul, "Qishashul Anbiya" karangan Ibnu Katsir yang menjelaskan tentang nabi sulaiman ini. 

Nabi Sulaiman merupakan anak dari Nabi Daud As. yang merupakan Raja Israel kuno ke-2 yang telah dikenal akan kekuatannya, kebijaksanaannya, dan serta diturunkan sebuah kitab bernama kitab Zabur.

Hal ini tentunya membuat kerajaan nya dikenal luas tanpa batas oleh semua kalangan, dikarenakan Nabi Daud diberikan Mukjizat berupa tangan yang bisa meluluhkan besi.

Namun, benarkan Nabi Sulaiman memiliki Istana yang terbuat dari kaca?

Dalam keterangan yang terdapat dalam kitab milik Ibnu Katsir digambarkan bahwa Nabi Sulaiman memerintahkan bangsa jin untuk membuatkan Istana yang megah yang terbuat dari kaca, sehingga lantai-lantai kerajaan Sulaiman itu terbuat dari kaca bening yang sulit dibedakan oleh mata.

Hal ini digambarkan dalam kisah nya dalam Al-Qur'an surat An-Naml ayat 44, yaitu saat ratu Balqis menginjak lantai Kerajaan Sulaiman yang sangat bening, hampir-hampir sang ratu mengira itu adalah dasar kolam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun