Mohon tunggu...
Muhammad Julijanto
Muhammad Julijanto Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Program Studi Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syariah UIN Raden Mas Said Surakarta

Tuangkan apa yang ada di dalam pikiranmu, Karena itu adalah mutiara yang indah untuk dinikmati yang lain bila dituangkan, Tetapi bila dipendam hanya untuk diri sendiri

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

PDM Wonogiri Laporkan KPI AUM Pendidikan ke PWM Jawa Tengah

24 Juli 2024   23:21 Diperbarui: 24 Juli 2024   23:30 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
PDM Wonogiri dan PWM Jateng. Dokpri.

PDM Wonogiri Laporkan Progres KPI AUM Pendidikan ke PWM Jawa Tengah

Semarang. Suara Muhammadiyah. 13 orang Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Wonogiri silaturahmi ke Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Tengah di Semarang.

Acara berlangsung Rabu, 24 Juli 2024 di Kantor Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah yang disambut oleh Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah Dr KH Tafsir M. Ag., Sekretaris H. Dodok Sartono, SE., MM., Bendahara Prof. Dr. Sofyan Anif, M. Si., Wakil Ketua Prof. Dr. H. Masrukhi, M. Pd.I., H. Muhammad Abduh Hisyam,S. Ag., Drs. H. Wahyudi, M. Pd. Dan kepala kantor PWM Mundirin.

Acara silaturahmi gayeng dibuka Sekretaris PWM Mas Dodok yang menjelaskan tujuan kegiatan ini untuk melihat secara langsung progres PDM Wonogiri dalam pencapaian Key Performance Indicator (KPI) program kerja dan kegiatan perserikatan periode I masa Muktamar 48.

Paparan dimulai oleh Ketua PDM Wonogiri Drs.H. Kusman Toha, M.Pd yang memperkenalkan semua jajaran anggota pleno 13, Sekretaris PDM Muhammad Julijanto, S.Ag., M.Ag. yang juga dosen UIN Raden Mas Said Surakarta, Wakil Ketua Drs. H. Rosyad Afandi, M. Ag., Bendahara Drs.H. Suratno, M.Pd., Wakil Ketua Drs. H. Sudirman MQ., Wakil Ketua KH. Mualim, Wakil Ketua Drs. H. Sularno, M. Si., Wakil Ketua Drs.H. Nur Wahid, M. Pd., Wakil Ketua Drs.H. Kusaini,  Wakil Ketua H Asfari,  Wakil Ketua H. Tri Widodo, M.Pd., Wakil Ketua Drs. H. Munawir, M. SI.,  Wakil Ketua Drs. H. Kusaini dan Wakil Ketua H. Sri Widadi, S. Ag.

Selanjutnya H Kusman menjelaskan perkembangan Muhammadiyah Wonogiri dari kondisi masyarakat, kondisi perserikatan Muhammadiyah termasuk perkembangan amal usaha Muhammadiyah seperti Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Wonogiri Kota, RSU Muhammadiyah Nambangan Selogiri. AUM pendidikan serta dinamika dan problematika yang dihadapi.

PDM Wonogiri akan menerima wakaf seluas 12 Hektar di wilayah Wonogiri Selatan, bila berkenan PWM menerima untuk pengembangan perserikatan.

Selanjutnya pemaparan pencapaian Key Perfomance Indicator (KPI) Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Wonogiri Periode Muktamar 48 yang akan disampaikan oleh Sekretaris PDM Wonogiri  Candidat Dr. Muhammad Julijanto, S. Ag., M. Ag.

Julijanto memulai presentasinya dengan menjelaskan 3 program prioritas Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah 3 Top Goal; Jamaah, Jam'iyah dan Jariyah. Yang diturunkan menjadi 18 program kerja PDM Wonogiri sebagai Key Performance Indicator (KPI).

Antara lain: 1) Memiliki Legalitas dan Kantor representatifsudah tercapai mempunyai Kantor yang representative dan Gedung milik perserikatan bersertifkat juga. 2). Pengajian rutin Ahad pagi / tiap pekan tingkat PDM/ Kabupaten sudah berjalan pengajian Ahad Pagi setiap pakan pertama dan pekan ketiga. Pengajian Ahad Pagi setiap 3 Bulan di 5 Distrik yang telah dilauncing di Distrik Wonogiri putaran pertama. KPI ke-3). Jumlah PCM dibanding jumlah Kecamatan yang mempunyai 25 Kecamatan dan 25 Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM). 4). PCM Kategori Hijau/Aktif di Wonogiri 24 PCM Kategori Hijau dan Satu PCM Katagori Merah. 5). Jumlah  PRM dibanding jumlah Desa/kelurahan dari 294 saat ini PDM Wonogiri mempunyai 142 PRM masih 47,96 %. 6). PRM yang dimiliki Kategori Aktif/Hijau 142 PRM aktif dalam kegiatan perserikatan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun