Sepuluh teratas dalam daftar World Happiness Report adalah 5 negara Skandinavia, yaitu Denmark, Norwegia, Swedia, Finlandia dan Islandia. Bersama 5 negara ini ada Australia, Belanda, Canada, New Zealand, dan Swiss.
Di mana posisi Indonesia di tahun 2019 ini?
Peringkat Indonesia tidak bagus, yaitu di urutan 92, lebih buruk daripada tahun sebelumnya. Ini lebih buruk daripada negeri-negeri Asia lain, bahkan dari Thailand, Malaysia atau Philipina.
Bahkan Singapura yang sekecil itu mendapat peringkat 26. Cukup memprihatinkan Indonesia yang kaya dengan sumber daya alam, malah lebih buruk dari Pakistan yang relative tak punya sumber daya alam. Indonesia juga kalah dengan negeri-negeri Afrika atau Amerika Latin.
Semoga kita cepat mengaplikasikan ilmu positivity untuk melesatkan peringkat Indonesia di World Happiness Report.
M. Jojo Rahardjo
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H