kali ini mencoba mengukir kembali sebuah karya yang sudah lama tak menulis..
kangen kompasiana, kangen nulis saatnya kembali berkreasi..
---------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kagumku pada rangkaian kata-katamu
Bak Pilar tinggi yang menggapai langit
Menjulang menembus pelangi
Berwarna hingga Menjingga..
Warna mu Menembus Relungku..
Menggapai pelangi mewarnai Nadiku..
Berdetak lirih saat sendiri..
Dan berdegub kencang Menghangatkan Biru..
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!