3. Outbond Logistics, aktifitas yang terkait dengan pengumpulan, penyimpanan, distribusi secara fisik atau pelayanan terhadap pelanggan.
4. Marketing and Sales, aktifitas yang terkait dengan pembelian produk dan layanan oleh pengguna dan mendorong untuk dapat membeli produk yang dibuat. Memiliki rantai nilai khusus, antara lain: Marketing management, Advertising, Sales force administration, Sales force operations, Technical literature, Promotion.
5. Service, aktifitas yang terkait dengan penyediaan layanan untuk meningkatkan atau merawat nilai dari suatu produk, seperti instalasi, perbaikan, pelatihan, suplai bahan, perawatan dan perbaikan bimbingan teknis.
Faktor kunci pengembangan industri maknan halal
a. Undang-Undang (UU) Jaminan Produk Halal (JPH), serta RPP JPH
b. Meningkatkan kapasitas lembaga sertifikasi halal
c. Regulasi sertifikasi halal hendaknya tidak memberatkan pelaku ekonomi, khususnya pelaku UMKM
d. Meningkatkan ekosistem halal, seperti memfasilitasi riset dan pengembangan
e. Kampanye & sosialisasi kesadaran hidup halal (Halal life style)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H