Studi Kasus Enclos Corporation
- Enclos adalah perusahaan subkontraktor dalam industri konstruksi dengan spesialisasi di proyek-proyek curtain wall.
- Enclos memiliki permasalahan mengenai kebutuhan MPS (Manajer Proyek Senior), hal ini sebagai akibat selama 12-15 tahun diterapkannya rotasi pekerjaan berdurasi 1 -- 2 tahun dengan pengembangan talenta yang dilakukan 6 -- 12 bulan pertama, akibatnya lebih banyak waktu yang habis untuk bekerja dibandingkan berkembang.
- Selanjutnya Enclos menerapkan konsep Wisdom Management untuk tujuan pengembangan talenta yang jauh lebih efektif. Yaitu sebuah sistem untuk mengembangkan seorang karyawan ke jenjang MPS dalam 7-8 tahun;
- Ada benefit yang diperoleh yaitu: 1) karyawan menikmati proses kenaikan jenjang karir yang lebih cepat; 2) Enclos menikmati produktivitas yang meningkat berkat meningkatkan keterlibatan dan motovasi karyawan untuk cepat naik jabatan.
Bogor, 10022020Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!