3.Kenalkan Tema yang Menarik
Bermain lego bagi anak bisa dimulai dengan mengaitkan dengan tema yang menarik bagi anak. Misalnya hari ini kita mau membuat lego bentuk apa ya? berikan pada anak untuk mengungkapkan pendapatnya.
4. Berikan Kesempatan Anak untuk "Plan, Do, & Review"
Setelah menentukan tema, berikan kesempatan pada anak untuk merencanakan apa yang akan dia buat dengan menggunakan lego dan melakukan kegiatan sesuai dengan rencana yang ia tentukan. Pada akhir kegiatan berikan kembali kesempatan pada anak untuk menceritakan hasil karya dan perasaannya selama bermain lego.
Demikian tips singkat terkait apa yang bisa dilakukan oleh guru atau orang tua ketika menyediakan kegiatan bermain lego untuk anak. Semoga bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H