Mohon tunggu...
mikha selina
mikha selina Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Lampung

Asisten Dosen - Announcer Broadcaster Academy di RRI Pro 2 Bandar Lampung - Bendahara Umum Forum Pemimpin Muda Nasional- Sekfung Pemberdayaan Perempuan GMKI Bandar Lampung MB (2018-2020) - Asisten Peneliti BB Padi RI 2019 - BPK GMKI Lampung

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Eksistensi Komisi Pemberantasan Korupsi dan Peran Mahasiswa dalam Melawan Korupsi

9 Desember 2021   18:08 Diperbarui: 9 Desember 2021   18:19 246
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu kita juga bisa belajar dari negara Hong Kong dengan lembaga antikorupsinya yaitu ICAC. Strategi yang mereka lakukan antara lain dengan pendekatan pilar preventif untuk mencegah korupsi melalui sistem dan prosedur yang mengedepankan prinsip fairness, transparency, accountability & responsibility yang mampu mendorong setiap individu untuk melaporkan segala bentuk korupsi yang terjadi. Kedua dengan strategi investigatif yaitu memerangi korupsi lewat deteksi, investigasi dan penegakan hukum terhadap terpidana korupsi. 

Strategi ketiga secara edukatif dengan mendorong masyarakat menanamkan nilai kejujuran serta kebencian pada tindakan korup melalui penanaman nilai moral.

Penulis: Mikha Selina Putri

Pustaka:

CNN Indonesia. 2021. Temuan BPK: 8 Pemda Belum Kasih Insentif Nakes. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://www.google.co.id/amp/s/www.cnnindonesia.com/ekonomi/20210617115532-532-655598/temuan-bpk-8-pemda-belum-kasih-insentif-nakes/amp

Jayani, DH. 2021. ICW: Kerugian Negara Akibat Korupsi yang Ditangani KPK Turun pada 2020. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2021/05/31/icw-kerugian-negara-akibat-korupsi-yang-ditangani-kpk-turun-pada-2020

Kementeriaan Keuangan. 2021. Faktor Penyebab Korupsi. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://klc.kemenkeu.go.id/faktor-penyebab-korupsi/

Komisi Pemberantasan Korupsi. 2021. KPK Imbau Manajemen RS Tidak Potong Insentif Nakes. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://www.kpk.go.id/id/berita/berita-kpk/2065-kpk-imbau-manajemen-rs-tidak-potong-insentif-nakes

Komisi Pemberantasan Korupsi. 2021. Teori-teori Penyebab Korupsi. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://aclc.kpk.go.id/materi/berpikir-kritis-terhadap-korupsi/infografis/teori-teori-penyebab-korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi. 2021. 3 Strategi Pemberantasan Korupsi. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: https://aclc.kpk.go.id/materi/berpikir-kritis-terhadap-korupsi/infografis/3-strategi-pemberantasan-korupsi

Nurhidayati, ZA. 2020. Inspektorat Jenderal Kementeriaan PUPR: Yuk! Belajar dari Denmark dalam Pemberantasan Korupsi. Diakses pada 09 Agustus 2021 melalui: http://itjen.pu.go.id/single_kolom/34

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun