Ibu, Betapa Berat Perjuanganmu Membesarkanku, Aku Justru Melangkah Jauh Meninggalkanmu
Puisi Miftahul Abrori
Ibu, izinkan aku membasuh kedua kakimu
Agar luruh segala kepedihanmu tersebab kebengalanku
Maafkan aku masih menjadi beban pikiran
Belum sepenuh hati menyangga impian
Menjadi anak berbaktiÂ
Tanpa mengumpat
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!