Mohon tunggu...
MIANTI FIRDAYNI
MIANTI FIRDAYNI Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Nama saya Mianti Firdayni, saya mahasiswa dari Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Program studi Tadris Bahasa Indonesia, stambuk 23. Hobi : Menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pahlawanku

5 November 2024   22:55 Diperbarui: 5 November 2024   23:26 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ayah...

Kau adalah pahlawanku

Pahlawan yang tak kenal lelah

Pengorbanan mu yang tak terhingga

Bekerja hingga tak kenal waktu

Mencari nafkah agar aku bisa bersekolah

Dari pagi hingga malam

Aku bangga pada mu ayah

Kau selalu tampak semangat dan ceria didepan anakmu

Padahal aku tau kau sedang capek dan lelah

Kau selalu ingin menjadi yang terbaik untuk anak-anakmu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun