Mohon tunggu...
mihell
mihell Mohon Tunggu... Full Time Blogger - servergambar01.blogspot.com

hay, ini aku..

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Fakta dan Ciri-Ciri Bunga Kertas

4 Oktober 2019   23:27 Diperbarui: 15 April 2021   16:13 1305
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

di artikel saya sebelumnya sebenarnya sudah saya kupas tuntas materi tentang bunga kertas di server tanamania, namun kali ini saya akan coba bahas kembali.

bougenville atau yang biasa disebut dengan bunga kertas ini merupakan tanaman hias yang eksistensinya sudah tersebar di berbagai wilayah di indonesia.

ketika kita mendengar kata bunga kertas yang tersirat di fikiran kita pasti sebuah bunga yang warnanya mencolok dengan ukuran dan bentuk hampir sama seperti daunnya, tapi apa kamu tau bahwa bunga kertas sebetulnya memiliki bentuk yang sangat kecil, posisinya ada di tengah seludangnya, namun masyarakat sering menganggap seludangnya yang berwarna unik dan indah ini disebut sebagai bagian dari bunga, tak apa lah yaa, :v karena seludangnya sedap dipandang

Dinamakan bunga kertas karena tekstur dari bunga tersebut hampir sama seperti kertas yang halus dan tipis. Umumnya bentuk dari tanaman ini kecil dan tumbuh tegak, daunnya berwarna hijau tua dan bentuk dari daun buna kertas ini hampir serupa dengan oval, tapi ujungnya gak lancip. saya tidak bosan mengatakan ini karena saya juga setuju kalau keindahan bunga tersebut terletak pada seludangnya yang berwarna cerah dan memiliki  berbagai macam warna.

sedikit flashback ke sejarahnya, Bougenville ini diambil dari seorang perajut yang berkebangsaan perancis yang bernama Sir louis antonine de bougenville. bunga ini berasal dari Amerika selatan, namun seiring berjalannya waktu, bunga ini semakin tersebar luas hingga kawasan tropis seperti Indonesia dan lain-lain.

cara penanaman bunga kertas juga tergolong mudah, karna bunga ini juga bisa ditanam dengan teknik stek batang, untuk perawatannya anda bisa membaca arikel saya yang berjudul cara merawat bunga kertas 

Ciri ciri bunga kertas

Bunga kertas memiliki daun pelindung atau Seludang yang berwarna Cerah dan memiliki beberapa varian warna tergantung pada jenisnya, bunga yang satu ini dapat tumbuh hampir di setiap musim, dengan keunikannya yang satu ini, kita bisa menikmati keindahan bunga kertas hampir di setiap musim.

tekarur batangnya cenderung keras, berbatang ,dan memiliki ranting,dan ditumbuhi duri di area batang dan rantingnya.

pohonnya sendiri dapat tumbuh lebih dari 10 m. Daunnya memiliki bentuk yang besar dengan sudut agak tirus dan tumbuh lebat di sekeliling ranting. Bunga kertas juga bisa dijadikan tanaman hias bonsai, maka dari itu bunga ini menjadi salah satu buruan para pecinta tanaman.

Demikian pembahasan mengenai bunga kertas, semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan kita....

Baca Juga: Serba-serbi Bougenville, dari Mitos hingga Cara Menanam yang Tepat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun