Samsung Galaxy M14 5G hadir dengan sensor yang cukup lengkap, Accelerometer, Fingerprint (side-mounted), Gyro, Geomagnetic , Light dan Proximity.
Sementara fitur dan konektivitas yang tersedia meliputi dukungan 5G Dual SIM, WiFi 5, GPS, NFC, Jack Audio 3,5mm, USB-C, Bluetooth 5.2, Speaker dan microphone.
- Sistem Operasi  Â
Saat perilisan, Galaxy M14 5G menjalankan Android 13 berbasis One UI 5.1 dengan jaminan software update 2x peningkatan versi OS Android dan 4 tahun security patch.
- Baterai dan Pilihan Warna
Seperti yang telah disebutkan, M14 5G membawa baterai jumbo dengan kapasitas 6000 mAH dan dukungan 25 Watt fast charging, Â sementara untuk pilihan warna tersedia blue, dark blue dan silver.
- Harga Terkini
Harga Galaxy M14 5G dalam kondisi baru untuk varian 4/64 GB adalah Rp1,8 Jutaan, 4/128 GB Rp1,9 Jutaan dan 6/128 GB 2,1 Jutaan.
Sumber: Situs Resmi Samsung Indonesia, Tokopedia
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H