Mohon tunggu...
Meti Irmayanti
Meti Irmayanti Mohon Tunggu... Lainnya - senang membaca, baru belajar menulis

Dari kota kecil nan jauh di Sulawesi Tenggara, mencoba membuka wawasan dengan menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Nikmatnya Barongko, Kue Tradisional Bugis Makassar

1 Februari 2021   21:58 Diperbarui: 1 Februari 2021   21:59 1093
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Siapkan peralatan untuk mengukus. Lalu kukus semua adonan yang telah terbungkus tersebut hingga benar-benar matang atau kira-kira selama kurang lebih 25 menit.

Upss.. kue barongkonya sudah selesai, diamkan beberapa saat agar menjadi hangat, setelah itu bisa dihidangkan untuk menemani suasana santai bersama keluarga, karena rasa barongko sudah cukup manis lebih enak jika menikmatinya dengan teh hangat yang agak tawar atau segelas kopi pahit hangat.

Namun, jika suasana atau cuaca yang cukup panas dan menggerahkan barongko akan memberikan sensasi yang luar biasa jika disajikan dalam keadaan dingin setelah disimpan di dalam lemari pendingin.

Demikian resep dan cara membuat kue barongko khas Bugis Makassar. Selamat mencoba dan menikmati.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun