Menurut Alex Deni, "Mungkin sekitar 600 ribu dari 1,6 juta yang melakukan pelaksana itu harus bertransformasi, upskilling/reskilling melakukan pekerjaan yang lain lebih value added atau by nature yang pensiun kita tidak ganti. Jadi harus ada negatif growth di sana. Kalau enggak, enggak lucu kita going digital tapi masih banyak padat karyanya di sana".
Agenda Kedua adalah sistem kerja yang lebih fleksibel dan kolaboratif. Pada era digital, perlu ada perubahan transformasi pemerintahan yang jauh lebih adaptif menyikapi perubahan.
Dan, Agenda Ketiga terkait dengan sumber daya manusia. Di mana manajemen sumber daya manusia akan menuju human capital tangguh.
Dengan transformasi yang segera dijalankan pemerintah, sebenarnya bagi PNS/ASN dimanapun berada jika mampu compete dan advance dengan teknologi, tidak menjadi masalah, yang jadi masalah adalah untuk ASN yang tidak punya keinginan untuk belajar dan merasa nyaman dengan kondisi cara bekerja saat ini.
MERZA GAMALÂ
- Pengkaji Sosial Ekonomi Islami
- Author of Change Management & Cultural Transformation
- Former AVP Corporate Culture at Biggest Bank Syariah
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H