Mohon tunggu...
Merza Gamal
Merza Gamal Mohon Tunggu... Konsultan - Pensiunan Gaul Banyak Acara

Penulis Buku: - "Spiritual Great Leader" - "Merancang Change Management and Cultural Transformation" - "Penguatan Share Value and Corporate Culture" - "Corporate Culture - Master Key of Competitive Advantage" - "Aktivitas Ekonomi Syariah" - "Model Dinamika Sosial Ekonomi Islam" Menulis untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman agar menjadi manfaat bagi orang banyak dan negeri tercinta Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Langkah Praktis Menyusun Transformasi Corporate Culture yang Efektif

4 Juli 2022   07:13 Diperbarui: 4 Juli 2022   07:20 2104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Image:  Langkah Praktis Menyusun Transformasi Corporate Culture yang Efektif (File by Merza Gamal)

Seorang Leader harus bisa berperan sebagai Change Agent (agen perubahan), yakni sebagai seseorang yang mempromosikan dan memungkinkan perubahan terjadi dalam kelompok nya secara khusus dan organisasi secara umum. Dalam bisnis, agen perubahan adalah individu yang mempromosikan dan mendukung cara baru dalam melakukan sesuatu di dalam perusahaan, apakah itu penggunaan proses baru, adopsi struktur manajemen baru atau transformasi model bisnis lama ke model baru, yang sesuai dengan shared values sehingga tercipta budaya perusahaan yang menghasilkan kinerja terbaik.

Agen perubahan melayani peran yang berbeda dalam inisiatif perubahan sebagai pendukung perubahan, serta saluran antara kepemimpinan dan seluruh organisasi. Agen perubahan yang berhasil dapat membantu mengurangi upaya-upaya penolakan terhadap perubahan dan mengatasi masalah sebelum mereka menggagalkan sebuah inisiatif dan, dengan demikian, dapat membantu memastikan keberhasilan internalisasi nilai-nilai perusahaan menjadi budaya perusahaan.

MERZA GAMAL 

  • Pengkaji Sosial Ekonomi Islami
  • Author of Change Management & Cultural Transformation
  • Former AVP Corporate Culture at Biggest Bank Syariah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun