Mohon tunggu...
Meizyya
Meizyya Mohon Tunggu... Mahasiswa -

Mahasiswi

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Cara "Creative People Zaman Now" Atasi Kejenuhan

12 Januari 2018   15:39 Diperbarui: 12 Januari 2018   15:43 577
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Komposisinya terdiri dari Minyak Ekaliptus/Oleum Eucalyptus 99,75% dan Fragrance Rose Oil 0,25%. Dengan tag linenya "Your Moodbaster Therapy".Aroma bunga rose yang harum cocok untuk membangkitkan mood. Biasanya digunakan setelah pulang kuliah saat badan dan pikiran capek dan tugas masih menumpuk. 

 2. Aromatheraphy Lavender

Komposisinya terdiri dari Minyak Ekaliptus/Oleum Eucalyptus 99,75% dan Fragrance Lavender Oil 0,25%. Dengan tag linenya "Calm and Relaxation Theraphy".Aroma bunga lavender yang menenangkan cocok untuk digunakan pada malam hari sebelum tidur dengan cara melakukan pijatan-pijatan kecil diseluruh bagian tubuh sehingga menjadikan tidur lebih nyenyak.

3. Aromatheraphy Green Tea

Komposisinya terdiri dari Minyak Ekaliptus/Oleum Eucalyptus 99,75% dan Fragrance Green Tea 0,25%. Dengan tag linenya "Brighten Your Mood Therapy". Aroma green tea yang menyegarkan cocok untuk digunakan pada pagi hari saat hendak memulai aktivitas, baik yang berangkat kuliah maupun kerja dan membuat tampilan menjadi lebih fresh.

minyak kayu putih aromatheraphy green tea, lavender dan rose
minyak kayu putih aromatheraphy green tea, lavender dan rose
Emm pada tau nggak apa bedanya minyak kayu putih yang udah ada dan minyak kayu putih ekaliptus itu?

Minyak kayu putih yang udah ada itu berasal dari tanaman dengan nama latin Malaleuca Cajuputi. Jenis minyak kayu putih ini, asli berasal dari Indonesia yaitu daerah maluku. Sedangkan minyak kayu putih ekaliptus itu berasal dari tanaman dengan nama latin Eucalyptus Globulus. Ekaliptus adalah sejenis pohon dari Australia. Ada lebih dari 700 spesies dari eukaliptus, kebanyakan asli dari Australia, dengan beberapa dapat ditemukan di Papua Nugini, dan Indonesia dan juga sampai Filipina.

Eucalyptus globulus
Eucalyptus globulus
Malaleuca Cajuputi
Malaleuca Cajuputi
Lalu bagian manakah yang nantinya dapat dibuat menjadi minyak kayu putih dan minyak kayu putih ekaliptus ?

Bagian daunlah yang digunakan dalam pembuatan minyak kayu putih dan minyak kayu putih ekaliptus. Bagian daun melalui proses penyulingan akan menghasilkan minyak atsiri yang disebut dengan minyak kayu putih, yang warnanya kekuning-kuningan sampai kehijau-hijauan.

Proses penyulingan, apa itu ?

Proses penyulingan/destilasi adalah suatu metode pemisahan bahan kimia berdasarkan perbedaan kecepatan atau kemudahan menguap (volatilitas) bahan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun